Pekanbaru – Ketua Dewan Pengurus Wilayah (DPW) Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Provinsi Riau, H. Ahmad Tarmizi, Lc, MA menghadiri kegiatan Peringatan Tahun Baru Islam 1 Muharram 1445 Hijriah yang dilaksanakan oleh Himpunan Keluarga Rokan Hulu (HKR) di Hotel Pangeran, Rabu pgi (19/07/2023). Turut hadir pada kegiatan itu Wakil Gubernur Riau Brigjen TNI (Purn) Edy Afrizal
Read More »Timeline
July, 2023
-
21 July
Gerakan PKS Berbagi Perlengkapan Sekolah, PKS Sulawesi Utara: Bentuk Perhatian kepada Generasi Penerus
MANADOKU.com – Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Sulawesi Utara kembali beraksi dengan melakukan Gerakan PKS Berbagi Perlengkapan Sekolah, pada Sabtu, 15 Juli 2023. Gerakan PKS Berbagi Perlengkapan Sekolah dilaksanakan dengan mendatangi langsung sejumlah wilayah, seperti Tuminting, Singkil, Mapanget, dan Paal Dua. Di daerah-daerah tersebut, PKS Sulawesi Utara yang dimotori Bidang Perempuan dan Ketahanan Keluarga dan Kesos (BPKK dan Kesos), membagikan secara langsung perlengkapan
Read More » -
20 July
Bikin KK Demi Sekolah Favorit, DPRD Provinsi Jabar Faizal Ungkap PPDB 2023 Diwarnai Kebohongan – DPW PKS Jawa Barat
Bekasi – Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat Faizal Hafan Farid berharap agar ada peninjauan ulang mengenai proses Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB). Pasalnya, PPDB dinilai banyak kekurangan sehingga memberikan dampak yang kurang baik bagi peserta didik. Anggota Komisi II DPRD Jabar itu menduga, pada PPBD tahun ini diwarnai dengan banyaknya masyarakat yang membuat Kartu Keluarga
Read More » -
20 July
Gelar Commander’s Call, Ketua PKS Jatim: Siap Menang Bersama Rakyat, Pastikan Semua Bergerak
Surabaya - Menguatkan konsolidasi untuk pemenangan Pemilu 2024, PKS Jawa Timur (Jatim) menggelar Commander’s Call pada Selasa, 18 Juli 2023. Kegiatan yang mengundang seluruh Ketua dan Sekretaris DPD PKS se-Jawa Timur dan Ketua Bidang Pembinaan Daerah (BPD) DPW PKS Jatim di awali dengan Apel Commander’s Call yang digelar di Rooftop Gedung DPW PKS Jawa Timur.
Read More » -
20 July
Presiden PKS Beri Wejangan Menangkan Pemilu 2024
Kabupaten Bekasi (ANTARA) - Presiden Partai Keadilan Sejahtera Ahmad Syaikhu memberikan wejangan kepada segenap kader untuk bekerja bersama memenangkan kontestasi Pemilu 2024 saat menghadiri konsolidasi partai di Kabupaten Bekasi, Jawa Barat. Anggota DPR RI asal daerah pemilihan VII Jawa Barat itu meminta para calon legislatif bekerja dengan skema kolaborasi dan sinergi bersama dalam memenangkan hati
Read More » -
18 July
Legislator PKS: Pentingnya Komitmen Politik Pemerintah, Bangun Kesehatan Timur Indonesia
Jakarta - Anggota Komisi IX DPR RI Netty Prasetiyani mengatakan komitmen politik (political will) pemerintah baik pusat maupun daerah dalam membuat kebijakan yang berpihak pada masyarakat sangat penting untuk dapat mendorong capaian pembangunan kesehatan di Indonesia, utamanya di wilayah Indonesia Timur yang masih memiliki banyak permasalahan kesehatan. Misalnya di Provinsi Maluku yang memiliki kesulitan tinggi
Read More » -
17 July
Tanggapi Presiden Jokowi, Legislator PKS: Harga Pangan di Satu Pasar Bukan Acuan Harga Pangan Nasional
Padang - Anggota Komisi IV DPR RI dari Fraksi PKS Hermanto menyebutkan harga pangan di setiap pasar bisa saja terjadi perbedaan karena dipengaruhi oleh jumlah persediaan, permintaan, perilaku konsumen, perilaku pedagang, pemain pasar, dan faktor non ekonomi yang bersifat psikologis dan kebijakan politik. “Harga pangan di Pasar Tanjungsari Sumedang yang kemarin dikunjungi Presiden, bisa berbeda
Read More » -
16 July
Rocky Gerung: PKS Sumber Energi Akal Sehat bagi Seluruh Rakyat
Jakarta-- Pengamat Politik Rocky Gerung menyebut Partai Keadilan Sejahtera (PKS) punya kewajiban menjaga akal sehat dan menghadirkan keadilan dan kesejahteraan bagi seluruh rakyat, disebabkan PKS secara konsisten menolak setiap rancangan undang-undang yang dianggap merugikan rakyat. "PKS berupaya menghadirkan tugas konstitusi yaitu keadilan dan kesejahteraan bagi seluruh rakyat, saya percaya PKS adalah sumber energi untuk menghasilkan
Read More » -
15 July
Pastikan Kesehatan Pengurus, DPP PKS Adakan Pemeriksaan Kesehatan Setiap Bulan
Jakarta - Dewan Pengurus Pusat (DPP) Partai Keadilan Sejahtera (PKS) mengadakan pemeriksaan kesehatan bagi pengurus di Kantor DPTP PKS, Jakarta, Jumat, (14/7/2023). Kegiatan yang rencananya akan rutin diadakan setiap bulan ini, bertujuan untuk meningkatkan kesadaran para pengurus tentang kondisi tubuhnya dan pentingnya untuk menjaga kesehatan."Kita upayakan supaya mereka tahu kondisinya, minimal yang dasar-dasar, yang mudah
Read More » -
14 July
Di Dialog Kebangsaan Bersama Presiden PKS, Gubernur Sulsel Puji Kinerja PKS
Makassar - Gubernur Sulawesi Selatan, H. Andi Sudirman Sulaiman mengapresiasi kinerja pengurus PKS Sulawesi Selatan (Sulsel) dan anggota DPRD Fraksi PKS. Hal itu diungkapkannya saat memberikan sambutan pada acara Dialog Kebangsaan II Bersama Presiden PKS dan Tokoh-Tokoh Sulawesi Selatan, Rabu (12/7/2023) malam. Andi Sudirman memuji PKS yang tetap solid membersamai dirinya sejak dari Pemilihan Gubernur
Read More » -
14 July
Fraksi PKS: Ada Gerakan Besar Dukung Kampanye LGBT di Indonesia
REPUBLIKA.CO.ID, SLEMAN -- Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) DPR RI merespons rencana pertemuan LGBT se-Asean di Indonesia. Ketua Fraksi PKS DPR RI Jazuli Juwaini mengatakan, meskipun acara tersebut dibatalkan di Indonesia, namun Fraksi PKS melihat ada upaya show off dan kampanye terbuka LGBT dilakukan di negeri ini dengan berbagai cara dan sarana. "Ada gerakan besar
Read More » -
13 July
Revisi Kedua UU ITE, Fraksi PKS DPR RI Dorong Perkuat Keamanan Ekosistem Digital
Jakarta - Revisi Kedua Undang-Undang Informasi dan Transaksi Elektronik (UU ITE) pembahasan masih berlangsung di Komisi I DPR RI. Pembahasan terakhir pada Rabu, (12/7) di DPR RI, anggota Komisi I DPR RI Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (F-PKS) Sukamta mendorong penguatan keamanan ekosistem digital di Indonesia. “Fraksi PKS mendorong penguatan keamanan ekosistem digital di Indonesia dengan
Read More » -
13 July
Kunjungi Sulsel, Presiden PKS Ahmad Syaikhu Berdialog dengan Tokoh Lintas Agama
FAJAR.CO.ID, MAKASSAR — Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Ahmad Syaikhu mengadakan kunjungan ke Sulawesi Selatan, Rabu sampai Kamis, 12-13 Juli 2023. Beberapa agenda telah disiapkan oleh DPW PKS Sulsel untuk Presiden Partai. Seperti Dialog Kebangsaan dengan tokoh lintas agama dan budaya. Ketua PKS Sulsel, HM. Amri Arsyid mengemukakan bahwa Presiden PKS akan mengisi berbagai kegiatan
Read More » -
12 July
Tolak RUU Kesehatan, Legislator PKS Sesalkan Pemerintah Tak Dengar Aspirasi Nakes
Jakarta - Anggota Komisi IX DPR RI dari Fraksi PKS Dapil Kalbar 1, Alifudin, meminta pemerintah dan anggota DPR RI dari Fraksi lainnya untuk menyetop pembahasan Rancangan Undang-undang (RUU) Kesehatan ketahap berikutnya, hingga polemik RUU Kesehatan ini benar-benar tuntas. Fraksi PKS melalui juru bicaranya menyatakan menolak RUU Kesehatan dilanjutkan ke tahap rapat paripurna. Hal ini
Read More » -
12 July
PKS: Penghapusan Mandatory Spending Kesehatan adalah Kemunduran
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) DPR menjadi satu dari dua fraksi yang menolak rancangan undang-undang (RUU) tentang Kesehatan disahkan menjadi undang-undang. Sebab, RUU yang menggunakan metode omnibus law itu menghapus pengeluaran wajib atau mandatory spending sebesar 5 persen dari anggaran pendapatan dan belanja negara (APBN). "Oleh karena itu, Fraksi PKS berpendapat ditiadakannya pengaturan alokasi wajib anggaran, mandatory
Read More »